Tak Kuat Nanjak, Truk Bermuatan Alat Berat Balik Mundur Hingga Masuk Jurang

Tak Kuat Nanjak, Truk Bermuatan Alat Berat Balik Mundur Hingga Masuk Jurang

Tak Kuat Nanjak, Truk Bermuatan Alat Berat Balik Mundur Hingga Masuk Jurang-Arief Rizal-Jambitv.co

Jambitv.co, Bungo - Satu unit truck dengan Nomor Polisi (Nopol) BA 8318 AE yang dikemudikan Riko, masuk ke dalam jurang se dalam 5 meter. Setelah mobil mengangkut alat berat jenis eskapator tidak kuat menanjak hingga mundur dan masuk ke dalam jurang.

Pengakuan Riko, jalan yang dilalui memang menanjak di Sungai Beringin, Dusun Rantau Ikil, Kecamatan Jujuhan. 

BACA JUGA:Polisi Tetapkan 1 Tersangka Lagi Kasus Pengrusakan Kantor Gubernur, Berperan Sebagai Provokator

Awalnya berjalan dengan normal, tetapi di pertengan jalan mobil tidak maju. Bahkan muatan alat berat mencoba menahan, dan bantu mendorong. Namun, tidak berhasil dan terjun ke dalam jurang.

"Beruntung kami cepat melompak kalau tidak bisa terhempit bodi mobil kami bedua sama operator. Sekarang sudah minta bantu derek untuk menarik alat berat," ungkapnya, Minggu (5/5/2024).

BACA JUGA:Waspada! 12 Ekor Kerbau di Pemayung Batanghari Kembali Terjangkit Penyakit Ngorok

Akibat Laka tunggal, truk dan alat berat hanya mengalami rusak ringan. Sedangkan saat ini sedang proses evakuasi.

Diakui Riko, rencananya akan melakukan staking di Kecamatan Jujuhan. Karena ada warga yang menyewa alat berat untuk kebutuhan perkebunan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: