Jambitv.co, Muaro Jambi - Jelang Pemilu 2024, berbagai tahapan sudah dilakukan, bahkan sejumlah logistik sudah diterima oleh Kpu Muaro Jambi. Namun di wilayah Muaro Jambi, masih ada ribuan warga yang belum memiliki KTP Elektronik.
Berbagai Tahapan Pemilu 2024 telah dilakukan KPU Muaro Jambi. Mulai dari penetapan caleg, persiapan logistik, bahkan sosialisasi pemilih terus digencarkan. Hanya saja masih banyak warga di Kabupaten Muaro Jambi belum melakukan perekaman atau belum memiliki kartu tanda penduduk elektronik. Dari semula 6.862 warga, kini masih ada 3.806 warga yang belum melakukan perekaman. BACA JUGA:2.480 Warga Daftar Pemilih di Sarolangun Belum Melakukan Perekaman E-KTP Komisioner Kpu Muaro Jambi Divisi Perencanaan Data dan Informasi Rika Kurniati Nasution mengatakan. Ribuan warga yang belum melakukan perekaman terbanyak di Kecamatan Sungai Gelam mencapai 846 Orang. Kemudian Kecamatan Kumpeh Ulu 418 Orang, Mestong 407 Orang dan Jaluko mencapai 404 Orang. Sementara 7 kecamatan lainnya di bawah 400 warga yang belum melakukan perekaman Ktp elektronik. BACA JUGA:3 Ribu Pemilih Potensial di 17 Kecamatan Kabupaten Bungo Belum Memiliki KTP Elektronik “Yang awalnya angka kita yang belum potensial non ktp el itu 6.862 saat ini yang sudah rekam itu 44 persennya sekitar 3.056, artinya sudah hampir mencapai separo dari target kita untuk memaksimalkan bagi warga warga yang belum merekam ktp sudah ada 3.056 yang sudah rekam, dan dan belum rekam 3.806,” Kata Rika Kurniati Nasution, Divisi Perencanaan Data Dan Informasi Kpu Muaro Jambi. Menurutnya berbagai kendala dihadapi dalam perekaman, mulai dari letak geografis hingga kesibukan kerja warga. Kpu optimis dapat meningkatkan jumlah perekaman ktp elektronik terhadap warga, yang belum memiliki kartu tanda penduduk. BACA JUGA:Disdukcapil Muaro Jambi Dapat Tambahan 4.000 Keping Blangko KTP-ElKPU Mencatat Masih Ada 3.806 Warga Muaro Jambi Belum Miliki KTP-El
Selasa 21-11-2023,10:38 WIB
Reporter : Yasri Nurhadi
Editor : Bahtiar AB
Kategori :
Terkait
Senin 28-04-2025,10:28 WIB
Warga Muaro Jambi Geger Temukan Mayat Mengapung di Sungai Batanghari
Jumat 06-12-2024,11:30 WIB
Bawaslu Rekomendasi PSU Di 2 TPS Di Muaro Jambi
Kamis 05-12-2024,13:58 WIB
Pemungutan Suara Ulang KPU Kota Jambi Siap Gelar PSU
Kamis 05-12-2024,10:32 WIB
KPU Tetapkan Perolehan Suara 4 Paslon
Kamis 05-12-2024,10:21 WIB
Bawaslu Rekomendasikan Psu Di 1 Tps Kota Jambi
Terpopuler
Kamis 08-01-2026,09:32 WIB
Gerakan Jambi Berpantun Raih Rekor MURI, Himpun 104 Ribu Pantun dari Seluruh Jambi
Kamis 08-01-2026,21:42 WIB
Berantas Aktivitas PETI di Sumay, Satreskrim Polres Tebo Amankan Delapan Terduga Pelaku
Kamis 08-01-2026,09:33 WIB
Begini Cara Jambi Menjaga Budaya Dari Pantun ke Rekor Dunia
Kamis 08-01-2026,22:38 WIB
Matangkan Persiapan Retret Wartawan, PWI Pusat dan Kemenhan Gelar Rapat Khusus
Kamis 08-01-2026,21:20 WIB
Ambulans Apung Pertama di Jambi, RS Adhyaksa Siap Layani Warga Bantaran Sungai
Terkini
Kamis 08-01-2026,22:38 WIB
Matangkan Persiapan Retret Wartawan, PWI Pusat dan Kemenhan Gelar Rapat Khusus
Kamis 08-01-2026,21:42 WIB
Berantas Aktivitas PETI di Sumay, Satreskrim Polres Tebo Amankan Delapan Terduga Pelaku
Kamis 08-01-2026,21:20 WIB
Ambulans Apung Pertama di Jambi, RS Adhyaksa Siap Layani Warga Bantaran Sungai
Kamis 08-01-2026,09:33 WIB
Begini Cara Jambi Menjaga Budaya Dari Pantun ke Rekor Dunia
Kamis 08-01-2026,09:32 WIB