Jambitv.co, Kota Jambi - Petugas Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kota Jambi kembali mengamankan ular pithon sepanjang 3 meter, yang bersembunyi di saluran pembuangan air.
Mendapat laporan adanya ular piton, Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan langsung menuju rumah Kirana. Yang beralamat di jalan Kapten A Hasan RT 21 Kelurahan Simpang Empat Sipin Kecamatan Telanaipura Kota Jambi. Ular sepanjang 3 meter itu bersembunyi dalam saluran pembuangan air. Petugas Damkar Kota Jambi membutuhkan waktu hingga 2 jam untuk bisa mengeluarkan ular dari persembunyian. BACA JUGA:Ular Piton Sepanjang 4 Meter Diamankan dari Plafon Rumah Warga "Pada hari ini kita menerima laporan dari masyarakat di RT 21, Simpang 4 Sipin, dimana adanya ular sanca atau phyton yang masuk di dalam gorong - gorong, telah dilakukan evakuasi oleh tim rescue Damkar. Ular sanca phyton tersebut dengan panjang 3 meter dengan berat kurang lebih 8 kilogram saat ini sudah di evakuasi,” Ujar Mustari Affandi, Kadis Damkar dan Penyelamatan Kota Jambi. Cuaca panas diduga menjadi salah satu faktor penyebab ular masuk ke dalam pekarangan warga. Ular yang berhasil dievakuasi ini diamankan ke Mako Damkar untuk nantinya akan dilepas liarkan kehabitatnya. "dan saat ini kami himbau kepada masyrakat untuk berhati - hati dengan hewan melata yang dengan kondisi pancaroba ini akan mencari mangsa dan dapat memasuki rumah dan untuk menjaga keaamanan, demikian,” Pungkas Mustari Affandi. BACA JUGA:Petugas Damkar Amankan Ular Sanca Yang Sudah Memangsa 4 Ekor AyamDamkar Kota Kembali Amankan Ular Piton Sepanjang 3 Meter
Sabtu 11-11-2023,10:18 WIB
Reporter : Agustri
Editor : Bahtiar AB
Kategori :
Terkait
Senin 16-06-2025,09:38 WIB
Gara-Gara Kejar Mantan, Seorang Pria Di Kota Jambi Meninggal Usai Terjatuh Dari Atas Mobil Pelaku
Selasa 13-05-2025,11:49 WIB
Diskusi Kolaborasi Penangan Banjir di Kota Jambi Siap Digelar Besok
Selasa 22-04-2025,09:26 WIB
Sampaikan Permohonan Maaf ke JBC, Masa Demo IMPL : Dukung JBC Untuk Majukan Perekonomian Kota Jambi
Selasa 08-04-2025,10:03 WIB
Gara-Gara Judi Slot, Seorang Pria di Kota Jambi Nekat Gelapkan Motor Temannya
Senin 24-02-2025,10:56 WIB
Sejumlah Warga di Kota Jambi Terjebak Banjir, Petugas Damkartan Lakukan Evakuasi
Terpopuler
Kamis 10-07-2025,09:34 WIB
Kebakaran di Desa Tangkil Kayu Aro, 1 Unit Motor dan Uang Rp 25 Juta Hangus Terbakar
Kamis 10-07-2025,09:38 WIB
Tersangka Penyelundupan Narkoba Sabu Ke Lapas Kelas IIA Jambi Mengaku Diberi Upah Rp 2,5 Juta
Rabu 09-07-2025,15:45 WIB
Kuasa Hukum Bantah Dahlan Iskan Ditetapkan Jadi Tersangka, Berikut Penjelasannya!
Terkini
Kamis 10-07-2025,09:38 WIB
Tersangka Penyelundupan Narkoba Sabu Ke Lapas Kelas IIA Jambi Mengaku Diberi Upah Rp 2,5 Juta
Kamis 10-07-2025,09:34 WIB
Kebakaran di Desa Tangkil Kayu Aro, 1 Unit Motor dan Uang Rp 25 Juta Hangus Terbakar
Rabu 09-07-2025,15:45 WIB
Kuasa Hukum Bantah Dahlan Iskan Ditetapkan Jadi Tersangka, Berikut Penjelasannya!
Rabu 09-07-2025,10:10 WIB
Bupati BBS Dorong dan Mulai Inventarisir Sumur Minyak Rakyat di Muaro Jambi
Rabu 09-07-2025,09:16 WIB