KOTA JAMBI, JAMBITV.CO - Polsek Kota Baru berhasil meringkus pelaku pencurian sepeda motor yang beraksi di kawasan Kelurahan Bagan Pete, Kecamatan Alam Barajo, Kota Jambi. Pelaku mencuri sepeda motor milik warga saat korban sedang mengisi air galon di sebuah depot.
Pelaku yang berhasil ditangkap adalah Heri Irawan, warga Kelurahan Bagan Pete. Kapolsek Kota Baru, Kompol Jimi Fernando, menjelaskan bahwa saat kejadian korban hanya meninggalkan motornya sebentar. Namun saat hendak pulang, motornya sudah tidak ada di tempat. BACA JUGA:CCTV Ungkap Aksi Pencurian di Konter HP Betara, Satu Pelaku Tertangkap Berbekal rekaman CCTV di sekitar lokasi kejadian, polisi berhasil mengidentifikasi wajah dan ciri-ciri pelaku. Setelah dilakukan penelusuran, identitas pelaku pun diketahui dan ditangkap di tempat persembunyiannya. “untuk pelaku ini kita berhasil amankan 2 orang untuk inisial h dan dw dua duanya laki-laki itu kita amankan di ciparai polsek ciparai polresta bandung kita langsung beramgkat dari jambi setelah melakukan penyelidikan kita dapati informasi keberadaan ke 2 tersangka tersebut beradadi daerah ciparai,” tegas Kompol Jimi Fernando dari Kapolsek Kota Baru. BACA JUGA:Polres Tanjab Barat Ringkus Residivis Pencurian Berulah Di Tiga Lokasi Pelaku tidak beraksi sendiri. Ia mencuri motor bersama rekannya yang saat ini masih dalam proses pengembangan penyelidikan. Sementara sepeda motor hasil curian tersebut telah dijual, dan uangnya digunakan untuk bermain judi online.Pelaku curanmor di Kota Jambi gasak motor korban saat isi air galon
Rabu 22-10-2025,15:08 WIB
Reporter : Rudiansyah
Editor : Suci Mahayanti
Kategori :
Terkait
Sabtu 25-10-2025,10:26 WIB
Tiga Ahli Dihadirkan dalam Sidang Dugaan Korupsi PT PAL di Pengadilan Tipikor Jambi
Sabtu 25-10-2025,10:15 WIB
Tujuh Pelaksana Pembangunan Jadi Saksi dalam Kasus Dugaan Korupsi Pasar Bungur
Jumat 24-10-2025,12:21 WIB
Ibu Panik Anak Hilang Saat Mengaji, Viral di Polresta Jambi
Kamis 23-10-2025,12:20 WIB
Sidang ketok palu KPK, 2 mantan anggota DPRD jadi saksi kasus suap ketok palu
Kamis 23-10-2025,12:13 WIB
Terungkap di Persidangan: Terdakwa Pembunuhan Racun Sianida Akui Awalnya Beli untuk Bunuh Diri
Terpopuler
Sabtu 25-10-2025,10:34 WIB
Penemuan Tulang Ukuran Besar Hebohkan Warga Tanjab Barat
Sabtu 25-10-2025,10:26 WIB
Tiga Ahli Dihadirkan dalam Sidang Dugaan Korupsi PT PAL di Pengadilan Tipikor Jambi
Sabtu 25-10-2025,10:32 WIB
Penemuan mayat di Jambi Timur, seorang PNS di Syahbandar ditemukan sudah membusuk
Sabtu 25-10-2025,10:22 WIB
Kades Muaro Hemat Diduga Fiktifkan Laporan Bantuan Material, Kerugian Negara Capai Rp942 Juta
Sabtu 25-10-2025,10:29 WIB
Kasus penganiayaan karena cemburu, suami mantan istri dibacok di Tanjab Barat
Terkini
Sabtu 25-10-2025,21:39 WIB
Hari Dokter Nasional, Siloam Hospitals Jambi Gelar Doctor's Apreciation Night
Sabtu 25-10-2025,21:38 WIB
Hari Dokter Nasional, Siloam Hospitals Jambi Gelar Doctor's Apreciation Night
Sabtu 25-10-2025,15:54 WIB
Siloam Symposium Day 2025, Siloam Hospitals Jambi Update Layanan Kesehatan
Sabtu 25-10-2025,10:34 WIB
Penemuan Tulang Ukuran Besar Hebohkan Warga Tanjab Barat
Sabtu 25-10-2025,10:32 WIB