KOTAJAMBI, JAMBITV.CO - Pasca kecelakaan di Jembatan Aurduri 1 yang memakan korban jiwa, DPRD Provinsi Jambi menyoroti kondisi jalan Nasional yang berada dikawasan Jembatan Aurduri 1 tersebut.
Kondisi jalan tersebut yang tidak rata dan bergelombang dan dapat membahayakan pengendara membuat DPRD Provinsi Jambi berang dan mendesak pihak BPJN untuk segera melakukan perbaikan. BACA JUGA:Kecelakaan di Jembatan Aurduri 1, Pengendara Sepeda Motor Tewas Ditempat Usai Dilindas Fuso “Kita mendengar kabarnya kemarin bahwa jalan ini telah menimbulkan tragedi kehilangan nyawa seseorang. Kami meminta kepada BPJN agar dapat menyelesaikan jalan yang hari ini kondisinya kurang baik dan mengganggu kelancaran lalulintas yang ada di jembatan Aurduri 1. Kita berharap dalam waktu yang singkat ini mereka bisa memperbaiki jalan tersebut, baik bersifat sementara ataupun tetap,”kata M. Hafiz Fattah, Ketua DPRD Provinsi Jambi. Sementara Wakil Ketua Komisi III DPRD Provinsi Jambi Ansori menilai pihak BPJN lamban dalam melakukan penanganan. Pasalnya, terkait kondisi jalan tersebut, sudah sering diperingatkan oleh dewan untuk segera diperbaiki. “Kami akan segera memanggil pihak BPJN untuk meminta konfirmasi terkait penanganan jalan yang rusak,” pungkas Ansori.Pasca Kecelakaan di Jembatan Aurduri 1, Dewan Desak BPJN Perbaiki Jalan Rusak
Selasa 14-01-2025,10:13 WIB
Reporter : Nur Pehatul Jannah
Editor : Suci Mahayanti
Kategori :
Terkait
Selasa 14-01-2025,10:13 WIB
Pasca Kecelakaan di Jembatan Aurduri 1, Dewan Desak BPJN Perbaiki Jalan Rusak
Selasa 14-01-2025,09:50 WIB
Kecelakaan di Jembatan Aurduri 1, Pengendara Sepeda Motor Tewas Ditempat Usai Dilindas Fuso
Selasa 10-12-2024,10:18 WIB
Banggar Konsultasi Ke Dirjen Migas Bahas Percepatan Implementasi PI 10%
Senin 18-11-2024,14:25 WIB
DPRD Provinsi Jambi Gelar Rapat Paripurna Bahas Nota Pengantar Ranperda APBD 2025
Sabtu 16-11-2024,10:06 WIB
Perjuangkan Nasib Ratusan Pegawai BLUD RSUD Raden Mattaher Jambi, DPRD Jambi Temui Kemenpan-RB
Terpopuler
Rabu 15-01-2025,10:25 WIB
Tak Lulus PPPK Hingga Dirumahkan, Ratusan Honorer Mengadu Ke DPRD Sungai Penuh
Rabu 15-01-2025,09:55 WIB
2 Tahun Jadi Pengedar Narkoba, Anton Batak Diringkus Polres Tebo
Rabu 15-01-2025,10:07 WIB
Kebakaran Sumur Minyak Ilegal di Tahura Masih Menyala, Polres Batanghari Masih Lakukan Penyelidikan
Rabu 15-01-2025,10:12 WIB
Seorang Ayah dan Anaknya di Muaro Jambi Diserang Orang Tak Dikenal Hingga Alami Luka Serius
Rabu 15-01-2025,10:00 WIB
Warga Buluran Kenali Digegerkan Dengan Penemukan Mayat Di Pinggir Sungai Batanghari
Terkini
Rabu 15-01-2025,10:25 WIB
Tak Lulus PPPK Hingga Dirumahkan, Ratusan Honorer Mengadu Ke DPRD Sungai Penuh
Rabu 15-01-2025,10:12 WIB
Seorang Ayah dan Anaknya di Muaro Jambi Diserang Orang Tak Dikenal Hingga Alami Luka Serius
Rabu 15-01-2025,10:07 WIB
Kebakaran Sumur Minyak Ilegal di Tahura Masih Menyala, Polres Batanghari Masih Lakukan Penyelidikan
Rabu 15-01-2025,10:00 WIB
Warga Buluran Kenali Digegerkan Dengan Penemukan Mayat Di Pinggir Sungai Batanghari
Rabu 15-01-2025,09:55 WIB