BUNGO, JAMBITV.CO - Warga Dusun Bathin 2 Pelayang turun tangan dalam memberantas, aksi penambang emas tanpa izin atau peti. Bahkan warga sampai membakar alat berat yang ada di lokasi.
Ratusan warga dusun Bathin 2 Pelayang, menyisir Sungai Batang Tebo, pada Sabtu 15 November 2025. Mereka ingin mengetahui sumber yang membuat air sungai tercemar hingga keruh. BACA JUGA:Polisi Amankan 2 Oknum TNI Serta Supir yang Diduga Terlibat Kasus Bbm Ilegal 32 Ton Penyisiran akhirnya berhenti, di Batu Gajah, Dusun Sungai Ipuh, Kecamatan Limbur Lubuk Mengkuang. Lantaran, warga menemukan kem alat berat, dan bekas aktivitas tambang. Al hasil warga langsung membakar alat berat tersebut jenis Eskavator. Datuk Rio Peninjauan Afrizal mengatakan, sebenarnya jika tidak ada peti, air sungai ini jernih. Bahkan bisa langsung diminum. Untuk itu, dirinya meminta kepada pemangku kepentingan, untuk mendukung tindakan yang merusak lingkungan ini. BACA JUGA:Sidak Gudang Minyak Ilegal di Kota Jambi, DPRD Temukan Kolam dan Drum Diduga Berisi Solar “Jarak dari Desa Peninjau, aliran air Sungai Tebo sangat jernih, bisa juga di minum. Harapan kami kedepan nya, perangkat Desa Dusun Bathin 2 Pelayang. Mari kita jaga bersama-sama aliran batang Tebo ini agar tetap jernih. Kepada Kapolda Jambi, Kapolres Bungo, Bupati Bungo, dan perangkat lainnya. Terus support kami terus dalam hal pemberantasan peti.” Ujar Afrizal.Berantas Peti, Ratusan Warga Dusun Bathin 2 Pelayang Sisir Sungai Batang Tebo
Rabu 19-11-2025,12:03 WIB
Reporter : Arief Rizal
Editor : Suci Mahayanti
Kategori :
Terkait
Selasa 13-01-2026,10:37 WIB
Berantas Peti, Petugas Bakar Perangkat Tambang Ilegal Alat Berat Peti Rantau Pandan
Sabtu 29-11-2025,11:56 WIB
Wira, Seorang Anak Berusia 12 Tahun Dilaporkan Hanyut dan Ditemukan Dalam Kondisi Tak Bernyawa
Selasa 25-11-2025,12:41 WIB
Bocah 10 Tahun Tenggelam di Sungai Batang Tebo Ditemukan Tak Bernyawa 200 Meter dari Lokasi Kejadian
Jumat 21-11-2025,12:47 WIB
Berantas Peti Tim Zero Grebek 3 Peti Di Belakang PT. Jambi Waras
Rabu 19-11-2025,12:09 WIB
Dampak Pemangkasan Pohon, Dahan Pohon Timpa Jaringan PLN Hingga Tiang Patah
Terpopuler
Selasa 27-01-2026,11:14 WIB
Breaking News! Tiga Tahanan Mapolsek Maro Sebo kabur
Selasa 27-01-2026,08:55 WIB
JPU Kejari Tebo Hadirkan 2 Saksi Ahli Dalam Persidangan Dugaan Tindak Pidana Pembunuhan
Selasa 27-01-2026,08:46 WIB
Pemkab Muaro Jambi Dorong Percepatan Jalan Khusus Batubara dalam Rakor Bersama Gubernur
Selasa 27-01-2026,12:13 WIB
Pimpinan rapat evaluasi pembangunan jalan khusus batubara. Al Haris Minta Semua Pihak Satu Komitmen
Selasa 27-01-2026,08:50 WIB
Dana Desa Jambi Tulo Dibekukan, Inspektorat Temukan Dugaan Kegiatan Fiktif Rp300 Juta Lebih
Terkini
Selasa 27-01-2026,22:03 WIB
Faizal Riza Lanjutkan Kepemimpinan Dekopinwil Jambi, Fokus Perkuat Koperasi Desa Merah Putih
Selasa 27-01-2026,14:51 WIB
Tiga Tahanan Kabur dari Mapolsek Maro Sebo, Dua Ditangkap Kurang dari 24 Jam,Ini Penjelasan Kapolres
Selasa 27-01-2026,13:26 WIB
Gubernur Al Haris Hadiri Muswil Dekopinwil Jambi 2026, Dorong Penguatan Koperasi Merah Putih
Selasa 27-01-2026,12:21 WIB
Ketua DPRD Jambi Evaluasi Progres Jalan Khusus Batubara, Pengembang Diminta Tuntaskan 2026
Selasa 27-01-2026,12:13 WIB