KOTA JAMBI, JAMBITV.CO - Seorang pria tewas usai ditikam oleh pelaku di pasar angso duo. korban mengembuskan nafas terakhirnya setelah sempat dibawa ke rumah sakit.
Peristiwa penikaman ini terjadi pada selasa 14 Oktober 2025 subuh tadi. Pelaku yakni Yasmin, sedangkan korban yakni Tuhono yang merupakan sama-sama warga Kumpeh Kabupaten Muaro Jambi. Dari peristiwa ini, korban mengalami luka di pelipis sebelah kiri, dan luka tusukan di punggung sebelah kiri akibat dari senjata tajam. Akibat dari luka yang dialami oleh korban tersebut, akhirnya korban dinyatakan meninggal dunia setelah sempat dibawa ke rumah sakit bhayangkara jambi. BACA JUGA:Kejaksaan Mulai Garap Tersangka Kasus Penikaman Dengan 21 Luka Tusukan di Kawasan Jembatan Makalam Kapolresta Jambi Kombes Pol Boy Sutan Binanga Siregar mengatakan, bahwa saat ini pelaku telah berhasil diamankan di Polsek Telanai, namun untuk motif pasti dari peristiwa ini masih belum diketahui, sehingga masih akan dilakukan pemeriksaan lebih lanjut terhadap pelaku. “Terkait pembunuhan di Angso Duo ini, tadi saya mendapatkan laporan dari kasat Reskrim bahwasan nya pelaku sudah ditemukan dan sudah di tangkap. Untuk motif nya belum saya cek kembali dan belum saya dalami.” Ujar Kombes Pol Boy Sutan Binanga Siregar. BACA JUGA:Pelaku Penikaman di Toko Kelontong Thehok Ditangkap Polisi, Ternyata Salah SasaranKasus Penikaman Di Pasar Angso Duo Korban Ditikam Hingga Tewas
Rabu 15-10-2025,11:02 WIB
Reporter : Rudiansyah
Editor : Suci Mahayanti
Kategori :
Terkait
Selasa 06-01-2026,10:00 WIB
Jambi Kotor, Sampah Berserakan Di Berbagai Titik Jalan Di Kota Jambi
Selasa 06-01-2026,09:55 WIB
Tuntut Kenaikan Gaji, Ratusan Sopir Dan Petugas Kebersihan Di Kota Jambi Unjuk Rasa
Jumat 02-01-2026,11:05 WIB
DPO Kasus Pembobolan Bengkel Di Kota Jambi Berhasil Diringkus
Selasa 23-12-2025,09:17 WIB
Cegah TPPO, Imigrasi Jambi Bentuk Tim Khusus Pengawasan Orang Asing
Senin 15-12-2025,11:46 WIB
Data BPBD Kota Jambi: 70 RT dan Puluhan Kelurahan di Kota Jambi Terdampak Banjir
Terpopuler
Kamis 15-01-2026,15:14 WIB
Simposium SMSI Tegaskan Pilkada Lewat DPRD sebagai Alternatif Demokrasi
Kamis 15-01-2026,15:28 WIB
Terima Audensi PWI, Wakil Ketua MPR Puji Profesi Wartawan Ikut Mencerahkan Dunia
Kamis 15-01-2026,15:43 WIB
Buka Gubernur Cup di Stadion Swarnabhumi Al Haris Harap Ada Talenta-talenta Sepak Bola dari Jambi
Terkini
Kamis 15-01-2026,15:43 WIB
Buka Gubernur Cup di Stadion Swarnabhumi Al Haris Harap Ada Talenta-talenta Sepak Bola dari Jambi
Kamis 15-01-2026,15:28 WIB
Terima Audensi PWI, Wakil Ketua MPR Puji Profesi Wartawan Ikut Mencerahkan Dunia
Kamis 15-01-2026,15:14 WIB
Simposium SMSI Tegaskan Pilkada Lewat DPRD sebagai Alternatif Demokrasi
Selasa 13-01-2026,17:25 WIB
Sepuluh Kepala Daerah dan Tiga Wartawan Raih Trofi Abyakta di HPN 2026
Selasa 13-01-2026,10:41 WIB