Suparman Mendadak Jadi Miliarder Berkat Proyek Pengendali Banjir Jambi
--
Wali Kota Jambi Maulana menyebut, proyek ini menelan anggaran besar dan melibatkan berbagai sumber pendanaan. Total dana yang disiapkan mencapai sekitar Rp75 miliar.
Rinciannya, Rp5 miliar dari APBD Kota Jambi, Rp25 miliar dari APBD Provinsi Jambi, dan Rp45 miliar dari pemerintah pusat.
“Memang baru 3,1 hektare di tahap awal. Tapi target kami, awal 2026 nanti total 9 hektare sudah tuntas. Pembangunan kolam retensi ditargetkan selesai September 2026,” kata Maulana.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber: