Jambitv.co, Sarolangun - Menyambut MTQ Ke 52 Tingkat Provinsi Jambi. Pada Rabu Pagi Penjabat Bupati Sarolangun Bachril Bakri bersama Wakil Gubernur Jambi Abdullah Sani. Melepas langsung kegiatan Pawai Ta’aruf.
Pawai ini diikuti oleh para kafilah dari Kabupaten Kota yang ada di Provinsi Jambi. Kemudian siswa sekolah, madrasah, serta persatuan ibu ibu pengajian dan Bkmt yang ada di Kabupaten Sarolangun. Penjabat Bupati Sarolangun dalam sambutaannya mengatakan, Pawai Taaruf merupakan kegiatan ke tiga yang dilakukan sebelum MTQ Tingkat Provinsi Jambi resmi dibuka. Penjabat Bupati meminta dukungan serta doa kepada seluruh masyarakat, agar kegiatan MTQ Tingkat Provinsi Jambi dapat berjalan dengan sukses. Hingga berakhir pada 30 agustus mendatang. “Jadi kami mohon doa dari bapak ibu semua, bagaimana agar acara ini sukses dan lancar. Dan kita berharap mtq dapat melahirkan qori qoriah yang mampu bersaing di level nasional dan internasional,” Kata Bachril Bakri Pj Bupati Sarolangun. Sementara itu dalam kegiatan pawai ta’aruf ini, selain diikuti oleh para kafilah, drumband, mobil mobil hias dari kabupaten kota di provinsi jambi. Juga ikut mengiringi para kafilah. Mobil hias dibuat sesuai dengan lambang serta moto dari Kabupaten Kota masing masing.Pj Bupati Sarolangun dan Wagub Lepas Peserta Pawai Ta’aruf MTQ Ke 52 Tingkat Provinsi Jambi
Rabu 23-08-2023,18:13 WIB
                                                        
                Reporter : Surya Abadi            
                                                
                Editor : Bahtiar AB            
 
        
        
            Kategori :  
            
                               
            Terkait
                            Selasa 05-11-2024,14:15 WIB                        
                        MTQ ke-54 Kota Jambi Resmi Ditutup, Kecamatan Pasar Juara Umum
                            Jumat 01-11-2024,13:46 WIB                        
                        MTQ Ke-54 Kota Jambi Resmi Digelar, Para Peserta dari 11 Kecamatan Ikuti 26 Cabang Lomba
                            Sabtu 26-08-2023,17:24 WIB                        
                        Kegiatan MTQ Ke 52 Provinsi Jambi Berikan Dampak Ekonomis Pada UMKM
                            Rabu 23-08-2023,18:13 WIB                        
                        Pj Bupati Sarolangun dan Wagub Lepas Peserta Pawai Ta’aruf MTQ Ke 52 Tingkat Provinsi Jambi
                            Minggu 13-08-2023,15:15 WIB                        
                        Sambut MTQ Ke 52 Provinsi Jambi, Pemda Sarolangun Tutup Tempat Hiburan Mulai 19 Agustus
Terpopuler
                            Selasa 04-11-2025,08:06 WIB                        
                        Aksi Seru dan Penuh Makna di Grand Final Shopee Jagoan UMKM Naik Kelas
                            Selasa 04-11-2025,11:17 WIB                        
                        Dua Pelaku Curanmor di Kota Jambi Berhasil Ditangkap Polisi
                            Selasa 04-11-2025,11:14 WIB                        
                        Terduga Pembunuhan Dosen Cantik adalah Kekasih Korban, Anggota Polri yang Berdinas di Tebo
                            Selasa 04-11-2025,11:29 WIB                        
                        Sebuah Truk Terbakar Habis oleh Si Jago Merah di Jalan Desa Muara Kumpeh
                            Selasa 04-11-2025,08:33 WIB                        
                        Pemkot Jambi Segera Buka Lelang Jabatan 9 Kepala OPD
Terkini
                            Selasa 04-11-2025,16:04 WIB                        
                        PWI Pusat Gelar Berbagai Ajang Penghargaan di HPN, Disiapkan Hadiah Lebih Rp500 Juta
                            Selasa 04-11-2025,15:39 WIB                        
                        KH. Ma’ruf Amin Resmi Pimpin Dewan Penasehat SMSI
                            Selasa 04-11-2025,12:41 WIB                        
                        Oknum DPRD Sungai Penuh Jadi Tersangka Kasus Kerusakan Bollard
                            Selasa 04-11-2025,11:29 WIB                        
                        Sebuah Truk Terbakar Habis oleh Si Jago Merah di Jalan Desa Muara Kumpeh
                            Selasa 04-11-2025,11:26 WIB